VIVAnews.com - 04 November 2010

08.51
0
Surono Si 'Juru Kunci' Merapi
Pada 1989, 'sesepuh' gunung berapi ini mendapat gelar DEA Mechanique Mileux Geophysique et Environment dari Grenoble University di Grenoble, Prancis.
[selengkapnya]

Tafsir Prof. Damarjati Soal Awan Mbah Petruk
Dalam pewayangan, Petruk selalu menoleh ke dalam atau kiri. Awan Mbah Petruk yang muncul di atas gunung Merapi menoleh ke kanan. Ini penjelasan Damarjati Supadjar. Sultan bilang cuma kebetulan.
[selengkapnya]

Anak Krakatau Dikhawatirkan Meletus
Dalam sehari tercatat terjadi enam kali gempa vulkanik dalam, 117 kali gempa vulkanik dangkal, 223 kali letusan, 157 kali hembusan dan 219 kali tremor.
[selengkapnya]

Ini Penyebab Jatuhnya Serpihan Pesawat Qantas
Pesawat bernomor QF32 rute Singapura-Sydney yang bermasalah di langit Batam dilaporkan akan mendarat di Bandara Changi. Pesawat mengangkut 500 penumpang.
[selengkapnya]

Ini Dia Bintang Lux Baru Pengganti Luna Maya
Setelah sempat lama menunggu, akhirnya diumumkan juga siapa pengganti Luna Maya dalam iklan sabun Lux. Dia adalah model dan artis yang sedang naik daun.
[selengkapnya]

Pakar UGM: Gubernur Sumbar Terbawa Tabiat DPR
Dalam situasi darurat sipil atau militer, wajib seorang kepala daerah berada di daerah. "Sekarang, bagaimana Irwan memaknai situasi di Mentawai itu, apakah darurat atau tidak?" ujarnya.
[selengkapnya]

Orang Kaya RI Melonjak, Pemerintah Kedodoran
Studi Bank Pembangunan Asia (ADB), jumlah orang mampu atau masuk kelas menangah Indonesia meningkat menjadi 30 juta orang.
[selengkapnya]

Handroid Pad, Tablet Android Ala Blueberry
Pada tablet perdananya, CSL Blueberry memiliki fungsi sebagai smartphone Android, netbook, tablet PC, sekaligus router Wi-Fi.
[selengkapnya]

Terlalu Banyak 'Raja', Jakarta Jadi Macet
"Kalau gubernur dan wakil gubernurnya sendiri pakai voorijder berarti dia tidak peduli dengan macet. Jakarta terlalu banyak raja-rajanya."
[selengkapnya]

Pesawat Qantas Tak Meledak di Bandara Batam
Saksi mata melaporkan mendengar suara ledakan di dekat lokasi penemuan serpihan. Qantas tak masuk bandara Batam.
[selengkapnya]

===============================================================

0 komentar:

Posting Komentar

Cerita

Tutorial Blog

Info

Kesehatan